Home » » Batik Dalam Kehidupan Masyarakat

Batik Dalam Kehidupan Masyarakat

Batik Dalam Kehidupan Masyarakat antara lain :

Upacara adat
Pada umunya, dalam upacara adat Melayu tidak banyak menggunakan bahan-bahan batik, kecuali sebagi kelengkapan tambahan pada acara :
  • Hari langsungnya Penganti

  • Upacara Adat
 
 
 Pemaikaian lainnya
Dalam perkembangannya, produk Batik Riau ini dipergunakan untuk :
  •  Busana Resmi untuk acara resepsi
  •  Jas dan safari
  •  Busana berbagai mode baik untuk putra maupun putri
  •  Baju seragam anak sekolah/pelajar SD, SMP, SMA, dan mahasiswa
  •  Hiasan dan tutup/taplak meja
  •  Tas, dompet , tempat telepon dan HP
  •  Tutup tempat kertas tisu
  •  Tutup berbagai barang rumah tangga
  •  Dan sebagainya
Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Putri Pakning

0 komentar:

Posting Komentar

 
My Blog : Boedak Begajol | Budaya Bangsa | Hacker Pakning
Copyright © 2011. Melayu Tolen - All Rights Reserved