Home » » Pengembang Kerajinan Sulam atau Bordir

Pengembang Kerajinan Sulam atau Bordir

Sulam Riau
Pengembang Kerajinan Sulam atau Bordir ,Kerajinan sulaman ini terdapat merata di seluruh tempat di Daerah Riau, batik di kalangan Istana maupun rakat biasa.Yang sangat populer sampai saat ini terutama di daerah Kampar dan Kuantan. Daerah pengembangan kerajinan bordir dan sulaman di Provinsi Riau, antara lain adalah Pekanbaru, Bangkinang Rokan Hulu, Kuantan Singingi. Di Kabupaten Kuantan Singingi masyarakat sudah mengenal sulaman sejak puluhan tahun yang lalu.
Saat iu sulaman digunakan untuk hiasan baju pengantin yang biasadi kenal sebagai "Takuluak Berembai" dan kerajinan ini masih berkembang sampai saat ini, meskipun dengan nuansa modern sesuai perkembangan zaman. Saat ini sulaman sudah di kembangkan terutama di kota Pekanbaru, dan perajin yang mengusahakan atau membuat kerajinan sulam atau bordir dengan nuansa motif Melayu Riau dan sudah berkembang dan jumlahnya sudah sangat signifikan. Bahkan dalam perkembangannya saat ini, sulam atau bordir sudah menggunakan komputer untuk produksi maupun desainnya.

Jika Anda menyukai Artikel di blog ini, Silahkan klik disini untuk berlangganan gratis via email, dengan begitu Anda akan mendapat kiriman artikel setiap ada artikel yang terbit di Putri Pakning

0 komentar:

Posting Komentar

 
My Blog : Boedak Begajol | Budaya Bangsa | Hacker Pakning
Copyright © 2011. Melayu Tolen - All Rights Reserved